Kepala Kementerian Hukum dan HAM Wilayah Riau melakukan kunjungan langsung ke pengungsi Rohingya dari Aceh.
PEKANBARU – Sejumlah 191 pengungsi Rohingya baru-baru ini tiba di Pekanbaru. Mereka sebelumnya ditampung di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dan telah ditempatkan di tujuh community house sementara yang ada di Kota Pekanbaru. Pada Selasa (11/04/23), Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau, Mhd Jahari Sitepu didampingi Kepala Divisi Keimigrasian, Is Edy Eko Putranto dan … Read more