Puji syukur naik, berikut adalah daftar harga kelapa sawit di Riau.
PEKANBARU – Harga kelapa sawit periode 12 sampai 18 April 2023 mengalami kenaikan pada setiap kelompok umur. Kenaikan terbesar terjadi pada kelompok umur 10 – 20 tahun sebesar Rp 40,08/Kg dari harga minggu lalu. Sehingga harga pembelian TBS petani untuk periode satu minggu kedepan naik menjadi Rp 2.769,57/Kg. Kepala Dinas Perkebunan Riau Zulfadli mengatakan, faktor … Read more