Bupati Kasmarni Menghadiri Penyerahan Gedung MPP ke DPMPTSP Bengkalis
Pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang telah menyelesaikan perbaikan Gedung Daerah di jalan Ahmad Yani, samping Lapangan Tugu Bengkalis. Gedung tersebut akan dijadikan Mall Pelayanan Publik (MPP). Serah terima gedung MPP dari Dinas PUPR kepada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu disaksikan Bupati Bengkalis Kasamarni dan Wakil Bupati Bagus … Read more